Panduan dan Tips Praktis Edukasi Dunia Anak agar lebih imajinatif, cerdas dan kreatif bersama Mind Mapping, Glenn Doman, Multiple Intellegence, Brain Games, Memory, Dongeng, Cerita, Puisi, Gambar, Kartun Lucu, dan lainnya.

Kumpulan Game Kreatif, Brain Games, Brain Test

Senin

Menyingkap Kecerdasan MATEMATIS Anak Dengan Mulitiple Intellegences (MI)


Assalamualaikum wr wb, salam cerdas kreatif

Kecerdasan MATEMATIS adalah kemampuan yang dimiliki seseorang untuk mengolah angka dan menggunakan logika atau akal sehat dengan baik.

-------------------------------------------

Indikator
Kecerdasan Matematis:
  • Mampu berpikir induktif dan deduktif
  • Mudah memecahkan masalah
  • Selalu memikirkan sebab-akibat
  • Bisa berspekulasi
  • Senang bertanya

Ciri-ciri:
  • Suka menganalisis
  • Cenderung memakai logika
  • Senang bermain tebak-tebakan
  • Menyukai hitungan
  • Kritis

Contoh Karir:
  • Akuntan
  • Programmer
  • Dokter
  • Ilmuwan
  • Bankir

Stimulasi yang cocok:
  • Perbanyak permainan logika, seperti puzzle, lego, robotik, dll
  • Perbanyak bacaan seperti teka-teki, sudoku, mind quest, dll
  • Libatkan dalam kegiatan berhitung


Semoga bermanfaat ... wassalam
dari berbagai sumber

0 komentar:

Posting Komentar

Kata Sahabat :